Apa yang akan kamu makan ketika akan
melakukan diet? Sudah tahukah? Kebanyakan diantara kita ketika melakukan diet
untuk menurunkan berat badan tidak tahu makanan yang harus dimakan dan makanan
yang harus ditinggalkan. Terkadang
mereka hanya meninggalkan makanan yang dipandang bisa menambah kegemukan, dan
sebaliknya jarang—jika memang tidak boleh dikatakan tidak—mengonsumsi makanan
yang memang sangat dianjurkan untuk dimakan karea sangat dibutuhkan.
Pengetahuan mengenai jeis-jenis
makanan apa saja yang harus dimakan dan tidak boleh dimakan sangat penting
sebab jika tidak pengaruhnya tak hanya pada tidak menurunnya berat badan ansich
tetapi juga bisa menyebabkan menurunnya daya tahan tubuh yang bisa
mengakibatkan tubuh mudah terkena penyakit. Olehkarena itu sebaiknya anda
ketahui menu-menu makanan untu diet sehat turunkan berat badan cepat. Apa sajakah menu makana diet sehat tersebut?
Inilah Menu diet sehat untuk
turunkan berat badan cepat
Bila anda benar-benar melakukan diet
untuk menurunkan berat badan maka anda harus memperhatikan peraturan menu
makanan ini. Peraturan ini perlu dilaksanakan dengan baik untuk mendapatkan
hasil yang baik. Pertama makan pagi
atau sarapan pagi. Pada saat makan pagi anda menu makanan yang
harus anda perhatikan adalah anda bisa makan nasi dan makanan yang mengandung
protein namun jangan berlebihan, kadarnya anda atur sendiri agar tidak terlalu
banyak. Pada saat sarapan anda perbanyak makan sayur-sayuran dan buah-buahan
untuk asupan gizi pada tubuh anda.
Kedua makan siang. Agar saat makan siang ini anda tidak kepingin makan nasi terlalu
kenyang maka pada makan siang ini anda
perlu dahulukan makan buah-buahan, seperti buah pisang, apel atau pir. Dengan makan
buah terlebih dahulu ini supaya perut
agak kenyang sehingga makan siang anda tidak banyak. Kemudian untuk makan siang ini pilihan
makanan yang baik ialah sup dan
sebagai minumannya minumlah beberapa
gelas air putih.
Ketiga, makan malam. Pada makan malam ini anda juga
masih harus tetap dahulukan makan
buah-buahan dan sayur-sayuran supaya perut anda menjadi kenyang. Disamping itu tubuh juga akan memperoleh
asupan gizi dan energi. Untuk makanan yang mengandung karbohidrat dan lemak
tinggi anda tetap menguranginya.
Resiko melakukan Diet
Setiap tindakan atau perbuatan yang
kita kerjakan pasti mengandung resiko. Termasuk ketika kita melakukan diet
untuk menurunkan berat badan. Apa saja resiko yang bisa didapat dari melakukan
diet ini?
Ada bebrapa resiko yang harus anda
ketahui akibat dari melakukan diet. Pertama, tubuh menjadi lemas. Lemasnya tubuh karena akibat berkurangnya
makanan yang masuk ke tubuh.
Kedua, terjadi rusaknya jaringan otot. Harus anda ketahui bahwasanya diet yang anda lakukan ini secara ekstrem
bisa mengakibatkan rusaknya jaringan otot akibat dari berkurangnya nutrisi makanan yang masuk ke tubuh.
Ketiga, mendatangkan penyakit serius. Bagi anda
yang melakukan diet anda harus waspada dengan ancaman penyakit yang siap datang
kepada anda. Ini bisa terjadi akibat
dari tubuh kekurangan nutrisi makanan sehingga mengakibatkan ketahanan tubuh menjadi lemah.
Karena ketahanan tubuh lemah penyakit
mudah menyerang atau timbul.
Dskripsi: ketika melakukan diet sehat untuk turunkan
berat badan secara cepat anda harus
memperhatikan menu makanannya. Jika tidak dilakukan maka sangat sulit diet yang
anda lakukan bisa berjalan sukses.
No comments:
Post a Comment